Indeks Inovasi Daerah Kabupaten Timor Tengah Utara Tahun 2024 Kembali Menduduki Kategori Inovatif
Berdasarkan Hasil Penilaian Indeks Inovasi Daerah yang dilakukan oleh Badan Strategi Kebijakan Dalam Negeri (BSKDN), Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia melalui Surat Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor 400.10.11-4898 Tahun 2024 pada tanggal 3 Desember 2024 tentang Indeks Inovasi Daerah Provinsi, Kabupaten dan Kota Tahun 2024, secara Nasional Kabupaten Timor Tengah Read more